Jumat, 07 Agustus 2015

Scrambler Progress 5

 Oke Gan.... bagi-bagi ilmu lagi nih.... hehehehhehehe....
Buat meningkatkan tenaga motor yang udah gila, Pipa gas buang atau Knalpot memegang peranan 30% dari sistem sebuah mesin.... sebagus apapun rakitan dan setting mesin tanpa diimbangi dengan pelepas gas buang yang mumpuni semua akan sia-sia
kali ini karena konsep motor adalah Scrambler yang mengejar akselerasi dijalanan yang tidak rata dan kencang dijalanan datar atau jalan raya maka saya menerapkan sistem Mega Boomb pada Knalpot-nya Gan.... selain meredam suara, ternyata sistem ini luar biasa meningkatkan tenaga dan akselerasi motor. tinggal memikirkan bagaimana agar motor tetap nyaman dan kencang saat dipakaidijalanan datar.....



 Bentuk Knalpot yang aneh bukan.... hehehehe.... tapi nanti dulu, semuanya penuh perhitungan dan Fungsional Gan.....

 nah, diujung inilah kunci bagaimana motor bisa kencang dijalanan datar, bernapas panjang dan tenaga seperti tidak ada putusnya... tinggal seberapa besar nyali kita membetot trotle gas aja Gan......
walau pakai kombinasi Gear 15 - 38, akselerasi tetap bisa cepat dan maksimal asal ujung knalpot ini dilepas. konsekwensinya suara agak Berisik.....
Kalau mau jalan jauh atau luar kota pasang kembali ujung knalpot ini, akselerasi agak berkurang tapi Napas jadi panjang dan tenaga seperti nggak ada habisnya deh..... hehehhehehe

sekian dulu deh Gan ngumbar ilmunya, takut bengkel pembuatnya gak laku entar.... hehehehehehe

Tidak ada komentar:

Posting Komentar